Thursday, 16 April 2015

Tutorial install Torrent leech di vps Debian / Ubuntu

  No comments
ok baiklah sekarang saya akan berbagi tutorial tentang install torrent leech di vps debian / ubuntu

ikuti langkah berikut :

pertama update dulu ya
apt-get update

install torrent lecch nya dengan mengetikan
apt-get install transmission-daemon

sekarang setting torrent leech nya dengan mengetikan
nano /etc/transmission-daemon/settings.json




  • "rpc-username": "Username anda"
  • "rpc-password": "Password anda" 
  • "rpc-whitelist": "*"
ganti sesuai keinginan anda 

reload transmission daemon dengan mengetikan
service transmission-daemon reload 

install apache2 dengan mengetikan berikut
apt-get install apache2

sekarang bagian menghubungkan Transmission daemon dengan Apache2
cd /var/www
ln -s /var/lib/transmission-daemon/downloads

nah sekarang sudah selesai install torrent leech nya sekarang cara mengakses nya dengan cara berikut :
Ip-vps:9091

untuk mendownload nya ketik pada address bar IP-VPS/downloads



cukup sekian ya tutorial nya semoga bermanfaat buat kalian semua hhehe :D

No comments :

Post a Comment